DPRD DKI Jakarta meminta Dinas Pariwisata DKI menutup kawasan wisata Ancol hingga libur lebaran berakhir yakni Selasa (17/5/2021) pekan depan. Sebab tercatat 43 ribu orang memadati kawasan wisata di utara Jakarta itu pada Jumat (14/5/2021) kemarin. Anggota DPRD DKI Jakarta Fraksi PAN, Farazandi Fidinansyah menilai pengelola Ancol lalai menegakkan aturan kapasitas pengunjung yang membatasi hanya …