Perdana Menteri Jepang Yoshihide Suga mulai mempopulerkan Antibody Cocktail (AC) kepada masyarakat, Jumat (13/8/2021) malam. Diketahui jumlah kasus Covid 19 terutama di Tokyo menjadi yang terbanyak di Jepang yakni berjumlah 5.773 orang. Beberapa ahli penyakit menular Jepang memperkirakan minggu depan akan mencapai lebih dari 10.000 kasus baru di Tokyo, sekitar 90 persen karena varian delta. …